Monday, October 22, 2012

Resep CupCake Vanilla



Resep Vanilla Cupcake - Sudah mencoba membuat cupcake tuna keju? bagaimana rasanya enak bukan? Sekarang saatnya kita mencoba membuat resep cupcake vanilla. Berikut ini adalah resep dan cara membuat cupcake vanilla.
Resep Bahan Cupcake vanilla :
  1. 1 1/2 cup self rising flour
  2. 1 1/4 tepung terigu
  3. 1 cup unsalted butter softened
  4. 2 cup sugar
  5. 4 large eggs room temperature
  6. 1 cup susu full cream cair
  7. Vanilla extract secukupnya

Cara membuat Cupcake vanilla :
  1. Ayak tepung, campur dengan gula aduk dengan mixer.
  2. Masukkan butter aduk rata.
  3. Kocok lepas telur, masukkan separoh telur yang sudah dikocok ke dalam campuran terigu + butter.
  4. Campur sisa separoh telur yang masih ada dengan susu cair dan vanila extract.
  5. Masukkan campuran ini ke campuran tepung lalu aduk rata. Karena sudah bercampur susu maka adonannya memang terlihat cair.
  6. Masukkan adonan ke dalam loyang muffin yang sudah dialas cup case, kira-kira 3/4 penuh, karena cupcake ini akan mengembang.
  7. Lalu panggang dengan suhu 180 C selama 20-25 menit sampai matang

Demikianlah resep dan cara membuat Cupcake vanilla ala Magnolia. semoga informasi ini bermanfaat bagi anda yang ingin membuat cupcake vanilla. Selamat mencoba. Happy Cooking..

No comments:

Post a Comment